Jum'at, 27 Juni 2025 17:31 WIB | 65 Views
Kadang, diam-diam kita berharap satu lagu bisa menjelaskan perasaan yang bahkan kita sendiri bingung merangkainya. Playlist ini bukan buat bikin kamu makin sedih tapi buat nemenin kamu yang lagi berusaha kuat di tengah rasa yang belum sempat selesai.